
Askrindo Dukung Tradisi Mudik dengan Asuransi Kecelakaan Gratis
Jakarta, 28 Maret 2025 – Mudik Lebaran adalah tradisi yang selalu dinanti masyarakat Indonesia untuk berkumpul bersama keluarga di kampung halaman. Namun, perjalanan jauh tidak lepas dari berbagai risiko. Untuk mendukung kelancaran dan keselamatan pemudik, PT Asuransi Kredit Indonesia (Askrindo), yang merupakan bagian dari Holding Asuransi dan Penjaminan Indonesia Financial Group (IFG), memberikan Asuransi Kecelakaan...
Read more